SIAR Halal

Apa yang bisa kami bantu?

PKH (Pusat Kajian Halal) ITS

Logo PKH ITS

SIAR Halal (Sistem Informasi Augmented Reality Halal)

Menunjukan Kuliner di Sekitar And yang Lezat dan Barokah

Selamat datang di SIAR Halal, sebuah platform inovatif yang didedikasikan untuk memfasilitasi proses sertifikasi halal untuk UMKM di Indonesia. Melalui teknologi canggih dan prinsip-prinsip gamifikasi, kami membawa Anda pada perjalanan yang informatif dan interaktif.

"Menjadi Penyiar Halal dalam perjuangan menghadirkan produk-produk halal di tengah masyarakat."

Dilengkapi dengan berbagai fitur menarik seperti Dunia Virtual Surga Kuliner, Sistem Reward, dan Peta Halal, SIAR Halal memberikan pengalaman unik bagi para pendamping sertifikasi halal dan UMKM yang ingin mendapatkan sertifikat halal.


Hubungi Kami

  • Website: siarhalal.its.ac.id
  • Alamat: Gedung Riset Center Lantai 7 Kampus ITS, Keputih, Sukolilo, Surabaya, East Java 60117

Edisi

  • Versi: 1.0
  • Tanggal Terbit: 11 September 2023

Apa yang Bisa Saya Lakukan di SIAR Halal?

Sebagai Pendamping

Pendamping bisa mengakses fitur-fitur berikut: